Panin Sekuritas:
IHSG kemarin kembali bergerak melemah untuk hari ke-3 berturut-turut. Koreksi yang terjadi masih berada dalam batas wajar. Meski ditutup dibawah support harian, kami melihat IHSG juga masih berada dalam bullish trend untuk jangka menengah/panjang. Perdagangan terakhir pekan ini kami memproyeksikan indeks akan bergerak fluktuatif pada kisaran support-resistance 2.887-2.930. Faktor eksternal (Wall Street, Eropa, dan harga komoditas) masih akan menjadi katalis utama penggerak indeks. Kami merekomendasikan untuk trading pada saham second dan third liner.
Erdikha Sekuritas:
IHSG ditutup melemah 10.70 point menjadi 2914.10(-0.37%). pergerakan bursa global yang mixed akan menjadi pengaruh negatif bagi indeks. Secara teknikal pergerakan indeks masih mixed dengan kecendrungan negatif, indeks mencoba menguji level 2900. Kami perkirakan pergerakan indeks berkisar antara 2875-2950. Saham rekomendasi kami adalah BWPT dan DOID.
eTrading Securities:
IHSG membentuk pola shooting star dengan support berada di kisaran 2911 dan pada hari ini asing melakukan net buy sebesar 150 milliar dan jika kita lihat pada saat ini membentuk pola symmetrical triangle dengan support
channel di 2911 dan resistance channel di 2935, kisaran IHSG pada besok hari berkisar pada 2880 - 2952.
source
PANS -ALAM SUTERA Kunjungi: JL.SUTERA UTAMA RUKO ASCT BLOK 10B NO.30 ALAM SUTERA - TANGERANG PHONE : 021 - 29211518 FAX : 021 -29211519. PANS - ALAM SUTERA Kunjungi: JL.SUTERA UTAMA RUKO ASCT BLOK 10B NO.30 ALAM SUTERA - TANGERANG PHONE : 021 - 29211518 FAX : 021 -29211519. PANS - ALAM SUTERA Kunjungi: JL.SUTERA UTAMA RUKO ASCT BLOK 10B NO.30 ALAM SUTERA - TANGERANG PHONE : 021 - 29211518 FAX : 021 -29211519
Tidak ada komentar:
Posting Komentar